[Quotes]Motivasi Sukses : ETIKA BERKOMUNIKASI

Motivasi Sukses : ETIKA BERKOMUNIKASI

Broadcast selamat idul fitri adalah pengumuman atau maklumat yang ditujukan untuk umum bukan penghormatan yang menyentuh hubungan pribadi orang per orang.

Wajar jika broadcast tidak dibalas karena Tidak ada tercantum namanya dan orang merasa bukan untuk dirinya.

Kepada orang yang lebih tua, orang yang dihormati atau orang-orang spesial, hal ini kurang sopan, menghargai dan menghormati.

Lakukanlah komunikasi pribadi orang per orang dengan menyebut nama orang yang dituju.




Allah SWT berfirman :

“Jadilah engkau pemaaf dan perintahkan orang mengerjakan yang ma’ruf, serta berpalinglah dari orang-orang yang bodoh.” (QS - Al-A’raaf : 199)

Rasulullah SAW bersabda :

“Allah tidak akan menambah kemaafan seseorang, melainkan dengan kemuliaan, dan tidaklah seseorang merendahkan dirinya karena Allah melainkan Allah akan meninggikan derajatnya.” (HR. Bukhari dan Muslim)

“Tidaklah Allah memberi tambahan kepada seseorang hamba yang suka memberi maaf melainkan kemuliaan.” (HR: Muslim)
Advertisement
[Quotes]Motivasi Sukses : ETIKA BERKOMUNIKASI